Minggu, 22 Mei 2011

KALTENG 54 Tahun.

Ramenya kota Palangka Raya beberapa hari ini. Kenapa ?? Karena memeriahkan hari ulang tahunnya provinsi Kalimantan Tengah yg ke 54 tahun, tepatnya tanggal 23 Mei. Di lapangan sanaman mantikei diadakan berbagai acara, ada pameran stand, festival budaya, pertandingan gubernur cup dan banyak lag yg memeriahkan.

Yang menarik disini juga adalah festival budaya isen mulang. Banyak seni yg ditampilkan, khususnya menyanyi lagu pop khas dayak dan seni tari. Berbondong-bondong menyaksikan di lapangan sanaman mantikei. Saya, dea dan imma berangkat bersama, dan disana bertemu dengan nusaadah, nissa, hariyati dan ayu..


Berkumpulah kami duduk di tribun tepat di atas pintu masuk sambil menyaksikan perlombaan. Apa yg terjadi? Ternyata dari tadi masih cek sound saja. Lama kali mba pembawa acara ini, dari tadi ngomong teruussss... Setelah lama menunggu, akhirnya mulai juga. Ternyata, menarik juga. Penampilan yg sangat bagus, mereka semua mampu menyanyikan lagu dayak dengan baik.MySpace
Tapi, satu yg mengesalkan. Aku gk mengerti apa yg mereka nyanyikan, kenapa ??? Karena aku gk bisa mengartikan nyanyian tersebut. Wahhh… wong dayak, ra iso ndayak.. *orang dayak gk bisa ndayak*.. MySpace



Semuanya bagus, sampai bingung yg mana kira-kira yg jadi juara. Tapi hebat deh semuanya, give the best. Oyah, met ulang tahun kalimantan tengah.. tetap menjadi yg terbaikk MySpace

Tidak ada komentar:

Posting Komentar